Dua Bocah Kotamobagu Hanyut Satu Ditemukan di Sungai Bolmong
Dua orang anak hanyut di Sungai Katulidan, Mongkonai Barat, Kotamobagu Barat, Sabtu (3/6/2017).
TRIBUNNEWS.COM, BOLMONG - Dua orang anak hanyut di Sungai Katulidan, Mongkonai Barat, Kotamobagu Barat, Sabtu (3/6/2017).
Satu diantara mereka ditemukan di Sungai Inuai Kabupaten Bolmong, Sulawesi Utara, Senin (5/6/2017) pukul 09.00 Wita.
Dari ciri-ciri diketahui bocah itu bernama Fhadel (7) ditemukan Warga Desa Komangaan tersangkut di bambu tepi sungai.
Tampak rumah duka di Lingkungan Tiga Kelurahan Mongkonai Barat Kecamatan Kotamobagu Barat dipadati masyarakat.
Simak selengkapnya dalam tayangan video di atas. (*)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.