Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Mengintip Museum Konperensi Asia Afrika di Bandung

Museum Konferensi Asia Afrika memiliki perpustakaan yang bisa dikunjungi dan memiliki toko cinderamata.

Editor: Willem Jonata

Laporan Wartawan TribunJabar.co.id, Fasko Dehotman

TRIBUNNEWS.COM, BANDUNG - Museum Konperensi Asia Afrika sebagai warisan sejarah Kota Bandung, tentunya memilki berbagai macam kisah sejarah di dalamnya.

Bukan hanya peninggalan-peninggalan masa lampau yang bisa kita lihat, melainkan banyak hal lain yang bisa kita saksikan.

Di antaranya ruang balai pertemuan Asia-Afrika yang digunakan untuk rapat para petinggi Asia Afrika.

Selain itu, Museum Konperensi Asia Afrika memiliki perpustakaan yang bisa dikunjungi dan memiliki toko cinderamata.(*)

BERITA TERKAIT
Sumber: Tribun Jabar
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas