Amlapura seperti Kota Mati Sejak Gunung Agung Berstatus Awas
Belasan ribu warga mengungsi. Banyak sekali toko yang tutup. Meskipun masih ada yang buka.
Editor: Willem Jonata
Laporan Wartawan Tribun Bali, Zaenal Nur Arifin
TRIBUN VIDEO.COM, AMLAPURA - Sejak Gunung Agung ditetapkan berstatus awas, Jumat (22/9/2017) pukul 20.30 Wita, belasan ribu warga di kaki gunung mengungsi ke zona aman.
Mereka berduyun-duyun ke lokasi pengungsian yang telah disediakan atau ke rumah sanah saudara di luar wilayah Karangasem.
Akibat eksodus tersebut, Kota Amlapura tampak sepi. Pertokoan banyak yang tutup, Sabtu (23/9/2017). Meski ada beberapa yang masih buka.
Simak videonya sepinya Kota Amlapura dari aktivitas warga pada hari-hari biasanya diatas.(*)
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.