Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Satu dari Tiga Korban Hanyut di Pantai Watu Klotok Ditemukan Tak Bernyawa

Satu dari tiga korban hanyut di Pantai Watu Klotok akhirnya ditemukan, Rabu (24/4/2018).Namun korban ditemukan sudah tak bernyawa.

Editor: Dewi Agustina
zoom-in Satu dari Tiga Korban Hanyut di Pantai Watu Klotok Ditemukan Tak Bernyawa
Tribun Bali/Eka Mita Suputra
Tiga orang hanyut di Pantai Watu Klotok, Desa Tojan, Klungkung, Bali, Selasa (23/4/2018). TRIBUN BALI/EKA MITA SUPUTRA 

Melihat kejadian tersebut, keempatnya langsung berusaha terjun ke laut untuk menyelamatkan Karna dan Sutami.

Nyoman Mudana dan Mangku Nyelem berhasil menarik Karna.

Ketiganya terhempas gelombang kembali ke pesisir dan selamat.

Namun tidak demikian dua penyelamat lainnya, Kadek Sudiasta dan Wayan Budiastrawan.

Keduanya justru ikut digulung ombak ke tengah laut ketika berusaha menyelamatkan Sutami

"Kedua warga yang berusaha menyelamatkan istri saya juga hanyut ke tengah laut. Sementara saya terhempas gelombang ke pesisir," ujar Karna.

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Bali
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas