Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Jatim Ekspor Ribuan Kambing ke Malaysia Dikirim Lewat Pesawat

ebanyak 1.093 ekor kambing diekspor ke Malaysia menggunakan pesawat cargo Mas Kargo di terminal 1 Bandara Juanda, Sidoarjo

Editor: Sugiyarto
zoom-in Jatim Ekspor Ribuan Kambing ke Malaysia Dikirim Lewat Pesawat
surabaya.tribunnews.com/m taufik
Kambing-kambing yang akan diekspor ke Malaysia menggunakan pesawat kargo, Rabu (1/8/2018) 

Terkait pengiriman via pesawat, disebutnya jauh lebih menguntungkan ketimbang lewat kapal atau jalur laut.

Diantaranya, proses pengiriman lebih cepat, angka kematian lebih kecil, dan traumatik hewan juga lebih rendah.

Hanya saja, disebutnya masih ada kendala yang dirasa dalam proses ekspor kambing menggunakan pesawat. "Di Indonesia belum ada shelter khusus animal. Sehingga kami kesulitan," keluhnya.

Untungnya, dalam pengiriman ini dia diizinkan pihak Juanda untuk melakukan packing di area parkir cargo.

Makanya, sebagai eksportir dirinya berharap fasilitas itu bisa disediakan oleh pemerintah untuk mendukung program ini.

Ya, semua kambing yang dikirim ke Malaysia menggunakan pesawat itu sudah terlebih dulu dipacking kayu. Ada puluhan kotak kayu ukurannya bervariasi dan jumlah kambingnya juga berbeda-beda setiap kotak.

Berita Rekomendasi
Sumber: Surya
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas