Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pengakuan Bule yang Tampar Petugas Imigrasi Bandara Ngurah Rai: Saya Terjebak

Terkait permasalahan visa miliknya yang sudah overstay, dia mengaku sadar

Penulis: Vika Widiastuti
zoom-in Pengakuan Bule yang Tampar Petugas Imigrasi Bandara Ngurah Rai: Saya Terjebak
Tribun Bali/Putu Candra
Auj-e Taqaddas (42) tidak bisa mengikuti sidang di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar, Jumat (3/8/2018). 

TRIBUNNEWS.COM - Wanita asal Inggris Auj-e Taqaddas (42) mendadak jadi sorotan usai videonya viral di media sosial. 

Dia rencananya menjalani sidang di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar, Jumat (3/8/2018) terkait perbuatannya yang menampar petugas imigrasi Bandara Internasional Ngurah Rai, Badung, Ardyansyah (28).

Tribun-Video.com melansir TribunBali.com, Sabtu (4/8/2018), peristiwa penamparan itu terjadi pada Sabtu (28/7/2018).

Namun sidang Jumat (3/8/2018) dibatalkan karena ada berkas yang belum lengkap.

BACA DAN TONTON VIDEO SELENGKAPNYA DI SINI >>>

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Bali
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas