Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Tak Pejamkan Mata Saat Digulung Ombak Tsunami Palu, Musfriatun Sebut Sempat Terseret ke Dasar Laut

Saat digulung ombak tsunami Palu, musfriatun tak memejamkan matanya. Ia mengaku sempat terseret hingga ke dasar laut.

Penulis: Grid Network
zoom-in Tak Pejamkan Mata Saat Digulung Ombak Tsunami Palu, Musfriatun Sebut Sempat Terseret ke Dasar Laut
Gandhi Wasono/NOVA
Musfriatun korban gempa dan tsunami Palu menceritakan kisahnya 

TRIBUNNEWS.COM - Gempa berkekuatan 7,4 SR mengguncang sebagian kawasan Paludan Donggala Sulawesi Tengah yang disusul dengan tsunami setelahnya pada Jumat (28/9/2018).

Sejumlah kisah menarik dialami wargta yang menjadi korban gempa dan Tsunami Palu. Seperti yang kisah Musrifatun (50) yang mengaku terseret ke dasar laut.

Musfriatun memilih tak memejamkan matanya saat digulung ombak Tsunami Palu.

Musfriatun yang merupakan warga Kampung Nelayan, Kecamatan Mantikulore, Palu itu kehilangan harta bendanya.

Rumah beserta isinya, yang berlokasi tak jauh dari pantai kini lenyap tak berbekas.

Meski kehilangan harta benda, Musrifatun tak lantas lunglai dan memohon belas kasihan banyak orang hingga berlarut-larut.

Sebaliknya, berbekal modal seadanya dari hasil sumbangan teman, dia kembali berjualan pisang goreng dan putu di pinggir jalan.

BERITA REKOMENDASI

Baca Selengkapnya

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas