Peneliti IKI: Antusiasme Warga Baduy Urus Dokumen Kependudukan
"Di luar dugaan, antusiasme warga Baduy untuk mengurus dokumen kependudukan luar biasa besarnya," katanya
Penulis: Srihandriatmo Malau
Editor: Imanuel Nicolas Manafe
Namun ketika relawan IKI menawarkan pengurusan akta kelahiran bagi anaknya, warga baduy luar yang telah memiliki 1 anak ini masih mempertanyakan urgensitas Akta Lahir.
Baca: Jerman, Turki, Perancis dan Rusia Bahas Nasib Suriah Pascaperang
Sepengetahuan wanita yang sehari-hari berjualan kain khas baduy ini, cukup KTP dan KK saja.
“Buat apa akta lahir mah? KTP dan KK cukup” timpalnya.
Namun akhirnya ia bersedia untuk mengurus akta kelahiran bagi anaknya.(*)
Berita Rekomendasi