Editor dan Calon Editor Tribun Kunjungi Museum Manusia Purba Sangiran
Sebanyak 48 peserta Tribun Editor Development Programe (TEDP) Batch V, mengunjungi Museum Manusia Purba Sangiran, Kamis (1/11/2018).
Editor: Sri Juliati

TRIBUNNEWS.COM/xna
General Manager Tribunnews Solo, Vovo Susatyo diterima Kepala Seksi Pemanfaatan Balai Pelestarian Situs Manusia Purba (BPSMP) Sangiran, Iwan Setiawan Bimas saat kunjungan peserta Tribun Editor Development Programe (TEDP) Batch V ke Museum Manusia Purba Sangiran, Kamis (1/11/2018).
Aksesnya sangat mudah, tiket kunjungan Rp 5.000 per orang.
Selain museum induk di Krikilan, terdapat empat klaster museum lain di Bukuran, Manyarejo, Dayu, dan Ngebung.
Jarak antar klaster ini cukup jauh dari Krikilan.
Masing-masing klaster ini juga menyajikan koleksi-koleksi temuan fragmen dan artefak prasejarah sangat berharga.
Manyarejo yang berdekatan dengan Museum Klaster Bukuran, merupakan klaster yang berstatus museum lapangan. (Tribunnews.com/xna)
Berita Rekomendasi