Bunuh Wanita yang Mayatnya Ditemukan dalam Mobil, Ternyata Pelaku Baru Sehari Keluar dari Penjara
Pembunuh Levie Prisilia (35), wanita yang mayatnya ditemukan dalam mobil Suzuki Swift, telah ditangkap.
Penulis: Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
Editor: Yulita Futty Hapsari
HO/Polres Banjar
Berikut fakta penemuan mayat dalam mobil tersebut, sejak beredarnya kabar penemuan mayat hingga pembekukan terduga pelaku dan terungkapnya modus.
TRIBUNNEWS.COM - Pembunuh Levie Prisilia (35), wanita yang mayatnya ditemukan dalam mobil Suzuki Swift, telah ditangkap.
Herman (25) ditangkap di rumahnya, di Kelurahan Sungai Lulut, Kecamatan Sungai Tabuk, Kabupaten Banjar, Sabtu (24/11/2018).
Setelah diperiksa, ternyata Herman merupakan seorang residivis.
Dirinya bahkan baru sehari keluar dari Lapas Teluk Dalam.
Sebelumnya Herman dipenjara selama tujuh bulan.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.