Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Ridwan Kamil Sentil Stasiun TV yang Sebut Ia Gubernur Banten saat Datangi Pengungsian Korban Tsunami

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil sentil stasiun televisi yang sebut ia gubernur Banten saat kunjungi pengungsian korban tsunami Selat Sunda.

Editor: Fitriana Andriyani
zoom-in Ridwan Kamil Sentil Stasiun TV yang Sebut Ia Gubernur Banten saat Datangi Pengungsian Korban Tsunami
Instagram Ridwan Kamil
Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil sentil stasiun televisi yang sebut ia gubernur Banten saat kunjungi pengungsian korban tsunami Selat Sunda. 

TRIBUNNEWS.COM, JAWA BARAT - Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil sentil stasiun televisi yang sebut ia gubernur Banten saat kunjungi pengungsian korban tsunami Selat Sunda.

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyentil salah satu stasiun televisi yang salah menyebutnya sebagai Gubernur Banten.

Hal tersebut dilakukan Ridwan Kamil melalui Instagram pribadinya, @ridwankamil, Jumat (28/12/2018).

Ridwan Kamil mengunggah sebuah tangkapan layar saat dirinya diwawancara.

Namun dalam tangkapan layar itu, tertulis keterangan Ridwan Kamil yang merupakan Gubernur Banten.

Padahal saat diwawancarai, Ridwan Kamil mengenakan topi hitam bertuliskan Gubernur Jawa Barat.

Ridwan Kamil mengira mungkin kesalahan tersebut tejadi karena efek kelelahan.

BERITA REKOMENDASI

"Keukeuh, padahal di topinya sudah ditulis dengan jelas kan. Apa mungkin maksudnya 'Gubernur lagi di Banten', mungkin dia lelah," tulis Ridwan Kamil dalam Instagramnya.

Beri Nama Bayi di Pengungsian

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan istrinya, Atalia Praratya menyambangi korban tsunami Selat Sunda di Banten dam Lampung Selatan, Kamis (27/12/2018).

Saat mengunjungi pengungsian korban tsunami Selat Sunda di Pandeglang, Banten, Ridwan Kamil mendapat momen unik.

http://jabar.tribunnews.com/2018/12/28/ridwan-kamil-pundung-disebut-gubernur-banten-sentil-lewat-instagram-padahal-ditulis-di-topi?page=2


Sumber: Tribun Jabar
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas