Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Suami Titi Wati Justru Minta Sang Istri untuk Bersyukur Meski Alami Obesitas Hingga 350 Kg

Istrinya Alami Obesitas Hingga Miliki Bobot 350 Kg, Suami Malah Minta Titi Wati Syukuri Pemberian Tuhan

Penulis: Grid Network
zoom-in Suami Titi Wati Justru Minta Sang Istri untuk Bersyukur Meski Alami Obesitas Hingga 350 Kg
Tangkap Layar tayangan Kompas TV
Suami minta Titi Wati untuk lebih bersyukur atas pemberian Tuhan 

TRIBUNNEWS.COM - Titi Wati, wanita berusia 37 tahun warga Palangkaraya, Kalimantan Tengah kini hanya bisa terbaring di rumahnya karena Obesitas.

Titi Wati yang kini berat badannya telah mencapai 350 kilogram itu berharap agar pemerintah dapat memberinya bantuan untuk bisa menurunkan berat badannya.

“Saya berharap pemerintah dapat memberi saya beberapa bantuan untuk membantu saya menurunkan berat badan,” kata Titi.

Lain dengan Titin, sang suami, Edi (52) justru berbeda pendapat dengan Titi Wati.

Edi mengatakan jika sebaiknya Titi bersyukur atas apa yang diberikan Tuhan kepada dirinya.

Seperti yang diberitakan sebelumnya, Titi Wati merupakan warga Palangkaraya yang kini hanya bisa terbaring di rumahnya karena obesitas.

Titin terakhir menimbang berat badannya pada tahun 2013, saat usianya masih 31 tahun.

Berita Rekomendasi

Saat itu, berat badannya sudah mencapai 167 kilogram.

Baca selengkapnya

Sumber: GridHot.id
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas