Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kisah Syarif Fasha, Wali Kota Jambi yang 5 Tahun Tidak Ambil Gaji untuk Bantu Siswa Kurang Mampu

Periode lalu, Syarif Fasha tidak pernah mengambil gajinya sebagai Wali Kota Jambi.

Editor: Natalia Bulan Retno Palupi
zoom-in Kisah Syarif Fasha, Wali Kota Jambi yang 5 Tahun Tidak Ambil Gaji untuk Bantu Siswa Kurang Mampu
Tribun Jambi/Rohmayana
Syarif Fasha selama lima tahun tak pernah ambil gaji. Wali Kota Jambi ini mendonasikan uangnya itu untuk bantuan pendidikan dan sosial, Senin (19/2/2019). 

TRIBUNNEWS.COM, JAMBI - Periode lalu, Syarif Fasha tidak pernah mengambil gajinya sebagai Wali Kota Jambi.

Itu juga diterapkannya pada periode kedua, saat ia kembali terpilih menjadi Wali Kota Jambi.

Dia selalu mendonasikan gajinya untuk kepentingan dunia pendidikan, kesehatan dan sosial.

Baca: Link Live Streaming Cap Go Meh Singkawang dan Pontianak! Ada Atraksi Tatung dan Replika Naga

Baca: Polisi Temukan Bagian Kepala Tabrani di dalam Jurang, Terpisah 4 Km dari Tubuhnya

Bahkan pada Senin (18/2) siag, Syarif Fasha sudah membagikan bantuan dari uang gajinya tersebut kepada 213 siswa yang terdiri dari siswa SD, SMP dan SMA swasta.

Bantuan tersebut diberikan dalam bentuk SPP selama 6 bulan ke depan.

Sementara itu, untuk enam bulan berikutnya akan dibayarkan lagi SPP siswa jika uang gajinya sudah terkumpul kembali.

BACA SELENGKAPNYA>>>

Berita Rekomendasi
Sumber: Tribun Jambi
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas