Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Mendaki Guhung Marapi Sumbar, Ini Kisah Penjual 23 Tahun di Pos Terakhir

Inilah kisah penjual di pos terakhir Gunung Marapi Sumatera Barat, pernah bawa tebu sampai ke puncak

Editor: Facundo Chrysnha Pradipha
zoom-in Mendaki Guhung Marapi Sumbar, Ini Kisah Penjual 23 Tahun di Pos Terakhir
Gunung Marapi yang terletak di Kabupaten Agam dan Tanah Datar, Sumatera Barat (Sumbar), dilaporkan mengalami erupsi pada Rabu (26/2/2014) sekitar pukul 16.15 WIB. 

TRIBUNNEWS.COM - Mendaki gunung menjadi hobi bagi sebagian manusia.

Beragam alasan kenapa seseorang ingin mendaki gunung.

Ada yang ingin mendaki karena ingin melihat bagaimana puncak dari gunung dan ada pula yang mendaki karena mencintai alam itu sendiri.

Di Sumatera Barat, ada satu gunung yang menjadi favorit para pendaki apalagi bagi para pendaki pemula yaitu Gunung Marapi.

Gunung Marapi memiliki ketinggian 2.891 Mdpl.

Gunung Marapi adalah gunung berapi terletak di Kawasan Administrasi Kabupaten Agam.

Para pendaki yang ingin mendaki Gunung Marapi biasanya naik melalui daerah Koto Baru.

Berita Rekomendasi

Di sana ada posko Gunung Marapi.

Bagi yang ingin mendaki gunung terlebih dahulu untuk melapor dan mengisi formulir biodata diri, lalu membayar uang administrasi sebesar Rp 10 ribu per orangnya.

BACA SELENGKAPNYA >>>>>

Sumber: Tribun Padang
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas