Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

77 Pasien Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta Miliki Hak Suara Pemilu 2019

Pihaknya melanjutkan 77 pasien tersebut sudah terdaftar di Daftar Pemilih Tambahan (DPTb), dapat berkurang, namun tidak bisa bertambah

Editor: Putradi Pamungkas
zoom-in 77 Pasien Rumah Sakit Jiwa Daerah Surakarta Miliki Hak Suara Pemilu 2019
Warta Kota/Angga Bhagya Nugraha
Petugas PPSU dan PPK tengah membereskan logistik Pemilu 2019 di Kawasan Tanah Abang, Jakarta Pusat, Kamis (11/4/2019). Sebanyak 481 logistik Pemilu 2019 akan segera didistribusikan ke sejumlah Kelurahan dan TPS jelang pemungutan suara pada 17 April 2019. Warta Kota/Angga Bhagya Nugraha 

TRIBUNNEWS.COM, SOLO - Kepala Humas Rumah Sakit Jiwa Daerah (RSJD) Dr Arif Zainudin Surakarta, Totok Hardiyanto berujar ada 77 pasien di RSJD tersebut yang memiliki hak untuk ikut menyampaikan suara pada Pemilu 2019 Rabu (17/4/2019) mendatang.

"Tapi memang jumlah tersebut dapat berkurang, karena disesuaikan dengan situasi dan kondisi pasien, yang dalam hal ini penentuannya langsung dari dokter jiwa," katanya saat berbincang dengan Tribunsolo.com, di tengah sosialisasi pencoblosan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU) di RSJD Dr Zainudin Surakarta, Jumat (12/4/2019).

Pihaknya melanjutkan 77 pasien tersebut sudah terdaftar di Daftar Pemilih Tambahan (DPTb), dapat berkurang, namun tidak bisa bertambah.

Pasien ini nantinya lanjut Totok akan menyampaikan suaranya di Tempat Pemungutan Suara (TPS) yang disediakan KPU di RSJD Dr Zainudin Surakarta.

BACA SELENGKAPNYA>>>

BERITA TERKAIT
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas