Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

HEBOH Pernikahan Sedarah di Bulukumba, Ini 13 Dampak Buruk pada Anak hingga Hukum di Indonesia

Heboh pernikahan sedarah di Bulukumba, ini 13 dampak buruk pernikahan sedarah pada anak hingga hukum di Indonesia. Simak penjelasannya!

Penulis: Citra Agusta Putri Anastasia
Editor: Sri Juliati
zoom-in HEBOH Pernikahan Sedarah di Bulukumba, Ini 13 Dampak Buruk pada Anak hingga Hukum di Indonesia
pixabay.com
ILUSTRASI Pernikahan - VIRAL Pernikahan Sedarah di Bulukumba, Ini 13 Dampak Buruk pada Anak hingga Hukum di Indonesia 

Bahkan, ia mengalami kemandulan dan cacat kognitif.

2. Tengkorak tidak berbentuk

Kondisi genetik ini menyerupai sebagian patung Mesir kuno.

Kepala penderita ini terlihat memanjang ke belakang.

Hasilnya, tengkorak anak hasil pernikahan sedarah memiliki bentuk yang tidak menentu.

Kondisi ini juga dapat menyebabkan langit-langit mulut sumbing, kaki tanpa tulang, dan skoliosis.

3. Anggota badan menyatu

Berita Rekomendasi

Suku Vadoma di Zimbabwe termasuk pelaku pernikahan sedarah.

Mereka memiliki banyak anggota badan yang menyatu dengan kaki.

Kaki mereka pun berbentuk seperti burung.

4. Hemofilia

Hemofilia menjadi dampak negatif dari pernikahan sedarah.

Anak penderita hemofilia mengalami masalah dengan pembekuan darah.

Hemofilia terjadi ketikda darah tidak menggumpal dengan baik.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas