Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Naik Haji Tahun 2019, Penjual Kerupuk Asal Klaten Menabung Selama Puluhan Tahun

Kisah inspiratif datang dari seorang penjual kerupuk asal Klaten yang berhasil naik haji tahun 2019 setelah puluhan tahun menabung uang Rp 5 ribu.

Penulis: Grid Network
zoom-in Naik Haji Tahun 2019, Penjual Kerupuk Asal Klaten Menabung Selama Puluhan Tahun
(KOMPAS.com/LABIB ZAMANI)
28 Tahun Menabung Uang Senilai Rp 5 ribu, Penjual Kerupuk Asal Klaten Akhirnya Berhasil Naik Haji 

TRIBUNNEWS.COM - Kisah inspiratif datang dari seorang penjual kerupuk asal Klatenyang berhasil naik haji usai menabung puluhan tahun.

Pasalnya, meski bekerja sebagai penjual kerupuk keliling, ibu asal Klatentersebut bakal naik haji setelah 28 tahun menabung.

Penjual kerupuk asal Klaten itu menabung sebesar Rp 5 ribu selama 28 tahun untuk bisa berangkat haji tahun ini.

Menjalankan ibadah haji merupakan rukun islam yang ingin ditunaikan umat muslim di seluruh dunia.

Termasuk seorang penjual kerupuk asal Klaten yang bernama Tri Darini (53).

Meski bukan dari keluarga kaya raya, perempuan paruh baya itu memiliki keinginan yang besar untuk bisa mengunjungi Kabah.

Bahkan, ia telah menabung 28 tahun lamanya agar bisa menjalankan rukun islam kelima itu.

Berita Rekomendasi

Kisah inspiratif Tri Darini tersebut berhasil diabadikan lantaran ia akan segera menunaikan ibadah haji ke Mekah tahun 2019 ini.

Baca Selengkapnya

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas