Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Dapat Uang Hanya Rp 45 Ribu Sehari, Buruh Gendong asal Banjarnegara ini Tetap Bisa Naik Haji

Dapat Uang Hanya Rp 45 Ribu Sehari, Buruh Gendong asal Banjarnegara ini Tetap Bisa Naik Haji

Editor: Aji Bramastra
zoom-in Dapat Uang Hanya Rp 45 Ribu Sehari, Buruh Gendong asal Banjarnegara ini Tetap Bisa Naik Haji
TRIBUNSOLO.COM/RYANTONO PUJI SANTOSO
Pasangan suami istri Suparmo Mitabesari (50) dan Ginah Suparmo Sumarto (46) warga Pakelen RT 03/RW 03, Madukara, Banjarnegara. Bekerja sebagai buruh gendong, keduanya bakal menunaikan ibadah haji, setelah 30 tahun menabung. 

TRIBUNNEWS.COM - Konon, naik haji memang merupakan panggilan.

Mereka yang kaya, belum tentu bisa berangkat. Mereka yang pas-pasan, justru malah bisa berangkat.

Kisah pasangan suami istri Suparmo Mitabesari (50) dan Ginah Suparmo Sumarto (46) warga Pakelen RT 03/RW 03, Madukara, Banjarnegara, ini mungkin bisa mencerminkan hal itu.

Mereka hidup dengan pendapatan pas-pasan, tapi toh tetap bisa berangkat berhaji.

Mereka berdua berkomitmen berangkat haji sejak awal menikah 30 tahun silam.

Keduanya mulai mengumpulkan uang dari hasil kerja menggendong sejak tahun 1989 lalu.

"Kami ini sudah punya pandangan yang sama ingin berangkat bersama berhaji jadi kami kumpulkan uang," papar Ginah ditemui di Embarkasi Solo, Sabtu (27/7/2019) malam.

BERITA REKOMENDASI

Ginah bercerita pihaknya jadi buruh Gendong di Kebun buah, pasar, dan lain sebagainya.

HALAMAN SELANJUTNYA

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas