Pedagang Positif Covid-19 Tolak Isolasi & Tetap Jualan, Suaminya Sebut Penyakit Disebabkan Setan
Seorang pedagang perempuan di Kelurahan Candi, Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah menolak melakukan isolasi dan justru tetap jualan.
Editor: Listusista Anggeng Rasmi
TRIBUNNEWS.COM - Seorang pedagang perempuan di Kelurahan Candi, Kotawaringin Barat, Kalimantan Tengah menolak melakukan isolasi.
Pedagang tersebut dinyatakan positif Covid-19.
Ia justru tetap nekat berjualan dan menolak isolasi.
Petugas medis yang hendak menjemputnya mendapatkan penolakan saat menjemput pasien tersebut.
Pasien itu merupakan pedagang ayam di Pasar Cempaka.
Ia bersikukuh menolak diisolasi.
• Nekat Kabur Tinggalkan Bayinya, Pasien Covid-19 Ini Ternyata Takut Disuruh Bayar Ruang Isolasi VIP
• Kota Solo Disebut Zona Hitam Covid-19, Ganjar Pranowo Heran & Tak Terima: Yang Hitam Itu Bajumu!
Bahkan penolakannya didukung oleh keluarganya.
Sang suami pasien justru malah meyakini penyakit yang diderita istrinya itu disebabkan karena setan, bukan Covid-19.
"Kalau sakit memang sampai sekarang,
(tapi) cuma 4 hari saja (yang benar-benar) sakit,