Seorang Mantan Calon Anggota Legislatif Dituding Coba Perkosa pada Karyawan, Sempat Ajak Mabuk
Seorang mantan calon anggota legislatif diduga melakukan tindakan pencabulan terhadap karyawannya.
Editor: Miftah

pexels
ILUSTRASI PENCABULAN -Seorang mantan calon anggota legislatif diduga melakukan tindakan pencabulan terhadap karyawannya.
WN terus melawan, namun RPM berhasil membuka resleting celananya.
Saat itu semua karyawan lain disurun meninggalkan ruangan, kemudian RPM mematikan lampu dan mengunci ruangan.
Saat RPM berusaha melakukan hal yang lebih, WN melawan dan mendobrak pintu.
Dia kemudian lari keluar ruangan, dan kabur menembus hujan.
(Tribun Jatim/David Yohanes)
Artikel ini telah tayang di Tribunjatim.com dengan judul Mantan Caleg RPM Dituding Lakukan Percobaan Rudapaksa, Korbannya Gadis Tulungagung Lapor: Trauma,
Berita Rekomendasi