Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

5 Fakta Pemandu Lagu Ditemukan Tewas Tanpa Busana, Celana Melorot Diduga Dirudapaksa, Ada Luka Tusuk

Seorang wanita pemandu lagu ditemukan tewas tanpa busana di semak-semak.

Editor: Nanda Lusiana Saputri
zoom-in 5 Fakta Pemandu Lagu Ditemukan Tewas Tanpa Busana, Celana Melorot Diduga Dirudapaksa, Ada Luka Tusuk
Net
Seorang wanita pemandu lagu ditemukan tewas tanpa busana di semak-semak. Saat ditemukan, celana korban juga dalam kondisi melorot, diduga ia dirudapaksa sebelum dibunuh. 

Saat di TKP, baju korban tersingkap hingga bagian dada.

Sedangkan celana korban melorot ke bawah. Di TKP ditemukan baju dan celana korban.

"Jadi dia setengah telanjang. Kondisi baju terbuka hingga bagian dada. Sedangkan celannya melorot (ke bawah)," ujar Edi ketika dikonfirmasi.

2. Korban diduga Dirudapaksa dan dianiaya

Dugaan penemuan mayat perempuan itu berkaitan atau sebagai korban pembunuhan langsung mengemuka didasarkan pada kondisi mayat.

Ditemukan luka tusukan di tubuhnya dan ada temuan luka lain.

Polisi menyebut korban sebagai korban pembunuhan atau penganiayaan berat yang berujung kematian.

Berita Rekomendasi

Bukan itu saja, korban yang merupakan cewek cantik itu diduga juga jadi korban rudapaksa..

"Posisi korban memang telanjang. Ada luka tusuk. Jejaknya sepertinya dianiaya," imbuh Edi, Kapolsek Pakisaji.

Terkait kondisi luka yang dialami korban, Edi belum bisa menerangkan secara gamblang.

"Hanya visum luar ada luka di bagian perut yang mengarah ke lambung kanan," terang Edi.

Kapolsek mengatakan, dugaan sementara, korban meninggal dunia akibat dianiaya, sebelum meninggal dunia. Karena terdapat luka tusuk dan luka yang membekas dari paha hingga lingkar perut sebelah kiri korban.

Terkait adanya luka di tubuh korban, Edi belum bisa memastikan secara gamblang penyebab luka tersebut.

"Kalau luka tusuk itu dugaan. Karena diduga ada juga ada tulang rusuk yang patah. Lukanya kena debu jadi samar-samar. Masih dugaan semua. Saya tadi berfokus evakuasi jenazah," beber Edi.

Halaman
1234
Sumber: Surya Malang
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas