Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kesal Ditegur saat Menangis, Orang Tua Pasien Tendang Perawat Rumah Sakit

Saat ini laporan Nani sudah diproses Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polres Tana Toraja.

Editor: Malvyandie Haryadi
zoom-in Kesal Ditegur saat Menangis, Orang Tua Pasien Tendang Perawat Rumah Sakit
TRIBUN-TIMUR.COM/TOMMY
Nani (baju hijau) saat melapor di SPKT Polres Tana Toraja, Rabu (28/4/2021) 

"Terlapor menendang pundak kanan dari pelapor sambil membentak karena keberatan di tegur akibat menangis terlalu keras," papar Aiptu Erwin.

Saat ini kasus dugaan penganiayaan itu ditangani Polres Tana Toraja.

Terlapor AG yang merupakan warga Ge'tengan, Kecamatan Mengkendek, Tana Toraja.

Pihak kepolisian akan segera memanggil terlapor untuk diperiksa

Artikel ini telah tayang di Tribun-Timur.com dengan judul Kronologi Perawat RSUD Lakipadada Tana Toraja Dianiaya Orangtua Pasien, Keberatan Ditegur Menangis

(Tribun-Timur.com/ Tommy Paseru)

Berita lainnya seputar kasus penganiayaan.

BERITA REKOMENDASI
Sumber: Tribun Timur
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas