Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Keluarga Beberkan Sumber Uang Rp 2 Triliun yang Disumbangkan Akidi Tio Bantu Penanganan Covid-19

Keluarga almarhum Akidi Tio menyumbangkan uang sebesar Rp 2 triliun untuk penanganan Covid-19 di Sumatera Selatan.

Editor: Hasanudin Aco
zoom-in Keluarga Beberkan Sumber Uang Rp 2 Triliun yang Disumbangkan Akidi Tio Bantu Penanganan Covid-19
Tangkap layar YouTube Tribunnews.com
Sosok Akidi Tio yang berdonasi Rp 2 triliun untuk penanganan Covid-19 

Dengan adanya bantuan tersebut, Fauzi berharap agar penanganan Covid-19 dapat berjalan dengan baik, sehingga masa pandemi bisa berakhir.

"Keluarga ini memang dikenal baik di sini, orangnya terbuka, tidak tertutup," ujar Fauzi.

Diberitakan sebelumnya, sumbangan sebesar Rp 2 triliun tersebut diserahkan langsung oleh Prof dr Hardi Darmawan yang merupakan dokter keluarga almarhum Akidi di Polda Sumatera Selatan, Senin (26/7/2021).

Hardi mengatakan, ia semula mendapatkan telepon dari salah satu anak Akidi.

Dalam sambungan telepon itu, ia diminta untuk memberikan bantuan sebesar Rp 2 triliun bagi warga Sumatera Selatan.

Keluarga Akidi pun meminta agar dana itu diamanahkan melalui Kapolda Sumatera Selatan Irjen Eko Indra Heri.

Jenderal bintang dua ini kebetulan mengenal keluarga almarhum Akidi saat sedang bertugas di Aceh.

Berita Rekomendasi

Artikel ini telah tayang di Sripoku.com dengan judul Anak Akidi Tio : Kami Berharap Rp 2 Triliun Ini Bisa Menyelesaikan Pandemi di Sumsel,

Artikel ini telah tayang di Sripoku.com dengan judul 12 Tahun Berlalu, Menantu Akhirnya Ungkap Asal Uang Rp 2 Triliun: Tabungan Semasa Hidup Akidi Tio

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas