Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Perias Asal Lampung Rangga Juans Bagikan Tips Make Over Nenek-nenek Jadi Muda, Hindari Warna Ini!

perias yang me-make over seorang nenek menjadi muda dan memiliki kulit kencang dengan bantuan lakban, viral di media sosial, kini bagikan tips

Penulis: Galuh Widya Wardani
Editor: Arif Tio Buqi Abdulah
zoom-in Perias Asal Lampung Rangga Juans Bagikan Tips Make Over Nenek-nenek Jadi Muda, Hindari Warna Ini!
TikTok @ranggajuans
Perias Asal Lampung, Rangga Juans saat me-make over seorang nenek. 

4. Hindari pemakaian contour untuk lanjut usia, tujuannya agar tak terlihat kempot

5. Jangan terlalu tebal atau panjang dalam pemakaian bulumata 

6. (Kondisional) menggunakan lakban untuk menarik kulit

Baca juga: Viral Video Ayah di Jambi Aniaya dan Lempar Anaknya ke Sungai, Ini Penyebabnya

Dalam poin ke enam, Rangga menyebut hal ini kondisional.

Seperti apa yang ia lakukan saat menggunakan trik (dengan bantuan lakban) tersebut dalam merias seorang nenek, Zubaedah (62).

Hal ini dilakukan Rangga, tak lain untuk mendapatkan hasil riasan yang benar-benar memukau.

Berita Rekomendasi

Terlihat, riasan tersebut benar-benar membuat kulit wajah Zubaedah terlihat kencang kembali, seperti saat mudanya.

Nenek Zubaedah Dirias Oleh MUA Asal Lampung, Rangga Juans
Nenek Zubaedah Dirias Oleh MUA Asal Lampung, Rangga Juans

Baca juga: Viral Video Maling Tanpa Busana di Konawe Selatan, Bobol Toko Kelontong, Gondol Uang Rp 3 Juta

Untuk itu, Rangga menggunakan bantuan lakban untuk menarik kulit Zubaedah ke sisi kanan dan kiri wajah (arah telinga kanan dan kiri) agar terkesan kencang.

"Supaya terkesan kencang di bagian kulit wajahnya, maka harus pakai lakban (plester)," terang Rangga.

Alhasil, hanya dengan membutuhkan waktu sekitar 3 hingga 4 jam saja, nenek Zubaedah telah berubah bak pengantin muda dengan balutan busana serba putih.

Meski begitu, Rangga menyarankan agar apa yang dilakukannya ini tidak serta merta diterapkan pada orang lanjut usia.


Apalagi jika digunakan dalam acara yang membutuhkan waktu seharian.

"Ini untuk konten supaya menginspirasi saja, tapi ini tidak disarankan untuk (dilakukan) di acara yang diselenggarakan seharian," kata Rangga.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas