Gempa yang Guncang Sukabumi Terasa di Jakarta hingga Bandung
Gempa yang terjadi pada Rabu (16/3/2022) pukul 10.00 WIB tersebut terasa di beberapa daerah, dari Jakarta hingga Bandung
Penulis: Muhammad Renald Shiftanto
Editor: Pravitri Retno W
TRIBUNNEWS.COM - Gempa magnitudo 5.5 mengguncang Sukabumi, Jawa Barat, Rabu (16/3/2022).
Pusat gempa berada di laut 113 km Tenggara Kota Sukabumi.
Gempa yang terjadi pukul 10.00 WIB tersebut terasa di beberapa daerah.
Dikutip dari laman Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), berikut wilayah yang rasakan gempa (skala MMI):
- III Garut
- IV Cianjur
- II-II Lebak Selatan
Berita Rekomendasi
- II Jakarta
- II Banjar
- II Bandung Barat
- II Bekasi
- III Bayah
- III Panimbang
- III Pandeglang
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.