Misteri Temuan Kerangka Manusia di Kendal, Ada Tato Tulisan Alif Budiman hingga Tanda Kekerasan
Misteri penemuan kerangka manusia di Kabupaten Kendal, Senin (8/8/2022). Ditemukan tato bertuliskan Alif Budiman di dada dan tanda kekerasan.
Penulis: Nanda Lusiana Saputri
Editor: Arif Fajar Nasucha

Rex/Telegraph
Ilustrasi - Misteri penemuan kerangka manusia di Kabupaten Kendal, Senin (8/8/2022). Ditemukan tato bertuliskan Alif Budiman di dada dan tanda kekerasan.
"Tim Satreskrim Polres Kendal akan menggali fakta-fakta lain, termasuk mewawancarai para saksi," jelasnya, dikutip dari Tribun Jateng.
Diberitakan sebelumnya, kerangka manusia tersebut ditemukan oleh Nuryanto, warga yang mencari rumput.

Baca juga: Jasad Wanita Terkubur di Hutan, Ditemukan Anjing Pemburu, sang Suami Menghilang Bawa Anak Balitanya
Saat itu Nuryanto mencium bau busuk.
Setelah ditelusuri, Nuryanto menemukan kerangka manusia.
Dirinya lalu melaporkan temuan itu ke Polres Semarang, kemudian diteruskan ke Polsek Boja.
(Tribunnews.com/Nanda Lusiana, TribunJateng.com/Rahdyan Trijoko Pamungkas, Reza Gustav Pradana)
Berita Rekomendasi