Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Polisi di Maluku Selingkuh dan Aniaya Ibu Bhayangkari, Kasus Terungkap setelah Korban Meninggal

Polisi di Polres Buru Selatan, diduga melakukan penganiayaan dan perselingkuhan terhadap ibu Bhayangkari. Kasus terungkap setelah korbanm meninggal.

Penulis: Faisal Mohay
Editor: Nanda Lusiana Saputri
zoom-in Polisi di Maluku Selingkuh dan Aniaya Ibu Bhayangkari, Kasus Terungkap setelah Korban Meninggal
KOMPAS.com/NURWAHIDAH
Ilustrasi Polisi. Oknum polisi di Polres Buru Selatan, Maluku diduga melakukan penganiayaan dan perselingkuhan terhadap istri atasannya. 

Sebelumnya, Kapolres Buru Selatan (Bursel) AKBP M Agung Gumilar memastikan proses hukum hingga etik kasus ini  masih berjalan.

Ia menjelaskan jika kasus perselingkuhan ditangani di Polres Buru Selatan.

Baca juga: Labrak Suami Bersama Wanita Pelakor, Anggota Bhayangkari Ini Diperiksa karena Dilaporkan Menganiaya

Sementara kasus penganiayaan ditangani langsung Dirkrimum Polda Maluku.

Pihaknya telah memeriksa para saksi, teman dekat dan suami korban.

Suami korban merupakan anggota Polri berpangkat Aipda yang bertugas di Polres Buru Selatan.

“Sudah ada pemeriksaan saksi, tiga orang, namun baru satu yang menjalani pemeriksaan,” jelasnya dikutip dari TribunAmbon.com.

Kapolres Buru Selatan tegas akan menindak anggotanya yang terbukti melakukan pelanggaran.

Berita Rekomendasi

Sanksi berat siap ia berikan jika Briptu Isra Sangaji terbukti bersalah.

“Sanksi terberat ya Pemberhentian dengan Tidak Hormat (PDTH),” tegasnya.

(Tribunnews.com/Mohay) (TribunAmbon.com/Fandi Wattimena/Ode Alfin Risanto) 

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas