Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Rumah Sakit Ungkap Penyebab Lord Rangga Meninggal hingga Kehidupan Asli Ki Ageng Rangga Sasana

Rumah Sakit Islam Mutiara Bunda Tanjung, Brebes mengungkapkan penyebab dugaan meninggalnya Lord Rangga

Editor: Erik S
zoom-in Rumah Sakit Ungkap Penyebab Lord Rangga Meninggal hingga Kehidupan Asli Ki Ageng Rangga Sasana
TRIBUNNEWS/HERUDIN
Rangga Sasana atau yang akrab disapa dengan Lord Rangga saat wawancara khusus dengan Tribun Network di Jakarta, Jumat (23/9/2022). TRIBUNNEWS/HERUDIN 

Bukan Orang Sunda

Dilansir dari Surya.co.id, pakar telematika Roy Suryo mengungkapkan bahwa Rangga Sasana tak memiliki darah Sunda. 

Baca juga: Keluarga Kabarkan Lord Rangga Meninggal Dunia di Brebes, Minta Doa untuk Petinggi Sunda Empire

Menurutnya Rangga lahir di Brebes dan memiliki nama asli Edi Raharjo serta merupakan warga sipil.

Penampilan Lord Rangga yang kerap menggunakan seragam militer, disebut palsu karena ia tak pernah mengenyam pendidikan kemileteran. 

Kehidupan Asli Lord Rangga

Dikutip dari Kompas.com, warga Desa Grinting mengenalnya sebagai profesor Ki Ageng Rangga Sasana 

Wamadiharjo, warga Grinting yang juga menjabat sebagai anggota DPRD Kabupaten Brebes menyebut Rangga lulusan Sekolah Pertanian Menengah di Baros dan lulus sekitar tahun 1980-an. 

Berita Rekomendasi

Rangga sempat merantau dan saat kembali ke Brebes mengaku telah menyandang gelar profesor.

Baca juga: Lord Rangga Sunda Empire Jadi Manajer Tim Liga 3 Persab Brebes

Rangga Sasana pernah menikah dengan ES atau Ratu. Namun mereka kemudian bercerai. 

Kata ES, selama berumah tangga, Rangga kerap diskusi dan berkumpul dengan banyak orang yang ia sendiri tak tahu identitas dan profesi rekan-rekan yang berkumpul bersama Rangga. 

Rangga juga aktif berorganisasi meski ia tidak mengetahui pasti organisasi yang diikuti. 

Manajer Persab Brebes

Diketahui, Lord Rangga sempat terpilih menjadi manajer tim Persab Brebes.

Namun, belakangan Lord Rangga mengundurkan diri dari kursi manajemen Persab Brebes.

Halaman
123
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas