Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Hasil MRI Murid SD Dicolok Senior Pakai Tusuk Bakso: Tidak Ada Tanda Kekerasan di Mata

Kapolres Gresik AKBP Adhitya Panji Anom menututkan dari ungkap kasus kejadian ini, telah memeriksa sebanyak 47 saksi.

Editor: Erik S
zoom-in Hasil MRI Murid SD Dicolok Senior Pakai Tusuk Bakso: Tidak Ada Tanda Kekerasan di Mata
tribun jatim/willy abraham
Dokter Spesialis Mata dari RSUD Ibnu Sina Gresik dr Bambang Tuharianto SpM menyampaikan hasil MRI, Kamis (21/9/2023) 

Kemudian, dari 47 saksi yang sudah diperiksa hingga hari ini, belum ada yang melihat langsung kejadian pemalakan di sekolah seperti yang dilaporkan SA pada 7 Agustus lalu.

"Kami temukan dari 47 saksi yang sudah diperiksa, memang sampai saat ini belum ada yang melihat langsung kejadian tersebut. Namun, kami akan tetap tambah jumlah saksi yang kami periksa sehingga membuat jelas," ungkap AKBP Adhitya.

Sementara, diketahui dari hasil MRI, mata kanan SA tidak ada sobekan mata. Selaput lendir mata korban juga normal tidak ada kekerasan.

Penulis: Willy Abraham

Artikel ini telah tayang di Surya.co.id dengan judul BREAKING NEWS Hasil MRI Siswi SD Dicolok Tusuk Bakso, Tak Ditemukan Tanda Kekerasan di Mata

dan

Kasus Siswa SD di Gresik Buta Usai Dicolok Tusuk Bakso, Tak Ada Rekaman Kejadian di CCTV Sekolah

Berita Rekomendasi
Sumber: Surya
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas