Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kronologi Anggota TNI AU di Palu Tembak Pemulung, Korban Dituduh Pencuri saat Cari Barang Bekas

Begini kronologi pemulung yang ditembak anggota TNI AU saat sedang memulung di Palu, Sulteng pada Kamis (11/7/2024). Korban dituduh sebagai pencuri.

Penulis: Yohanes Liestyo Poerwoto
Editor: Nanda Lusiana Saputri
zoom-in Kronologi Anggota TNI AU di Palu Tembak Pemulung, Korban Dituduh Pencuri saat Cari Barang Bekas
Tribun Palu/Angelina Dari Maxi
Wakil Bupati Sigi, Samuel Yansen Pongi, mengunjungi Jerni, korban penembakan oleh seorang anggota TNI AU, Kamis malam (11/07/2024) di Rumah Sakit Samaritan Palu. 

Pada kesempatan yang sama, Bonang memastikan anggota TNI AU yang menembak pemulung itu akan diproses hukum.

“Sesuai arahan pimpinan, akan diselesaikan secepat mungkin, pelaku akan kita proses sesuai hukum yang berlaku,” ujarnya.

Pemkab Sigi dan TNI AU Tanggung Biaya Pengobatan

Marsma Bonang juga menuturkan pihaknya akan menanggung seluruh biaya pengobatan terhadap korban.

“Pembiayaan rumah sakit seluruhnya kita yang menyelesaikan, termasuk santunan nanti kita berikan untuk meringankan beban keluarga korban,” tuturnya.

Senada, Wakil Bupati Sigi, Samuel Yansen Pongi mengungkapkan pihaknya bakal menanggung seluruh biaya pengobatan korban.

Diketahui, J merupakan warga Desa Kalora, Kabupaten Sigi.

Berita Rekomendasi

Hal ini disampaikannya saat menjenguk korban di RSUD Samaritan, Palu, Kamis malam.

Sebagian artikel telah tayang di Tribun Palu dengan judul "DETIK-DETIK Oknum TNI AU Tembak Pemulung di Kota Palu, Tuduh Korban Mencuri"

(Tribunnews.com/Yohanes Liestyo Poerwoto)(Tribun Palu/Putri Safitri/Angelina Wulan Dari Maxi/Zulfadli)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas