Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Danau Terpencil di India Utara Dipenuhi Puluhan Kerangka Manusia, Seperti Apa Penjelasannya?

Puluhan kerangka manusia yang memenuhi danau roopkund di India Utara masih menjadi misteri sampai sekarang.

Penulis: Widi Pradana Riswan Hermawan
Editor: Ekarista Rahmawati Putri
zoom-in Danau Terpencil di India Utara Dipenuhi Puluhan Kerangka Manusia, Seperti Apa Penjelasannya?
roopkundtrek.co.in
Kerangka manusia di sekitar danau Roopkund. 

TRIBUNNEWSWIKI.COM – Danau Roopkund di India Utara dikenal juga dengan nama Danau Kerangka.

Bukan tanpa alasan, hal itu karena Danau Roopkund memang dipenuhi dengan puluhan kerangka manusia di dalamnya.

Misteri itu bermula pada 1942, ketika seorang pemandu wisata asal Inggris tanpa sengaja tersandung kerangka manusia di danau tersebut.

Para ahli pun kesulitan memahami bagaimana bisa puluhan kerangka manusia bisa berada di danau glasial yang kecil dan dangkal itu.

Padahal, Danau Roopkund terletak di lembah dengan ketinggian 16.000 meter di atas permukaan air laut.

Dikutip dari Nationalgeographic.co.id, Jumat (13/9/2019), sudah selama bertahun-tahun beragam teori muncul terkait ditemukannya puluhan kerangka manusia di Danau Roopkund.

Begitu juga tentang kapan dan bagaimana kerangka-kerangka itu bisa sampai ke Danau Roopkund.

Baca: Kabut Asap Kepung Riau, Greenpeace Indonesia: Ini Merupakan Bentuk Kegagalan Pemerintah

Pertama, ada teori yang mengatakan kerangka-kerangka itu merupakan kerangka tentara Jepang yang mati saat melintasi pegunungan Himalaya di masa Perang Dunia II.

Berita Rekomendasi

Namun teori itu dipatahkan karena usia kerangka-kerangka itu sudah terlalu tua.

BACA SELENGKAPNYA>>>>>>>>>>>>>

Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas