Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Indra Sjafri Panggil 38 Pemain di TC Timnas U-22, Pilar Persib dan Persebaya hingga Top Skor Liga 3

Sebanyak 38 pemain resmi dipanggil untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) Timnas U-22 pada 7 Januari nanti di Jakarta.

Penulis: Daryono
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
zoom-in Indra Sjafri Panggil 38 Pemain di TC Timnas U-22, Pilar Persib dan Persebaya hingga Top Skor Liga 3
BolaSport.com
Ilustrasi - 38 pemain resmi dipanggil untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) Timnas U-22 pada 7 Januari nanti di Jakarta. 

Ketiga nama asisten Indra Sjafri di Timnas Indonesia U-22 adalah Yunan Helmi, Nova Arianto dan Hendro Kartiko.

"Saya mencari pendamping baru yang sesuai regulasi. Tim inti, asisten pertama Yunan Helmi dari Barito Putera dan juga mengambil lisensi AFC Pro. Asisten kedua sudah pernah berkiprah di klub, Nova Arianto. Mereka sesuai kualifikasi AFC dan punya pengalaman melatih dan jam terbang di klub," tukasnya.

Berikut daftar 38 Nama Pemain di TC Timnas U-22

Kiper

1. Hilman Syah, PSM Makassar 
2. Awan Setho, Bhayangkara FC
3. Satria Tama, Madura United
4. M Riyandi, Barito Putera

Belakang

5. Nurhidayat, Bhayangkara FC
6. Rachmat Irianto, Persebaya
7. Bagas Adi, Arema FC
8. Dallen Ramadhan, Bali United 
9. Dandi Maulana, Barito Putera
10. Andi Setyo, PS Tira
11. Fredyan Wahyu, PSMS Medan
12. Indra Mustafa, Persib 
13. Firza Andika, PSMS Medan
14. Asnawi Mangkualam, PSM Makassar
15. Anan Lestaluhu, Persija Jakarta 
16. Samuel Christianson, Sriwijaya FC

Berita Rekomendasi

Tengah

17. Hanif Sjahbandi, Arema FC
18. Wahyudi Hamisi, Borneo FC
19. Rafi Syaharil, Barito Putera
20. Todd Rivaldo, Persipura
21. Gian Zola, Persela Lamongan
22. Saddil Ramdani, Persela Lamongan
23. Sani Riski Fauzi, Bhayangkara FC
24. M Luthfi Kamal, Mitra Kukar
25. Witan Sulaiman, SKO Ragunan
26. Egy Maulana, Lechia Gdanks
27. Osvaldo Haay, Persebaya
28. Rifal Lastori, PSS Sleman
29. Kadek Agung, Bali United
30. M Rafli, Arema FC
31. Billy Keraf, Borneo FC 
32. Dalmiansyah Matutu, Arema FC
33. Yoga Pratama, PSIM Yogyakarta

Striker

34. Marinus Wanewar , Bhayangkara FC
35. Beni Oktaviansyah, Kalteng Putra FC
36. Dimas Drajad, PS Tira
37. Ezra Walian, RKC Waalwijk
38 Septian Satria Bagaskara, Persik Kediri (Top Skor Liga 3)

(Tribunnews.com/Daryono)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Liverpool
19
14
4
1
47
19
28
46
2
Arsenal
20
11
7
2
39
18
21
40
3
Nottm Forest
19
11
4
4
26
19
7
37
4
Chelsea
20
10
6
4
39
24
15
36
5
Newcastle
20
10
5
5
34
22
12
35
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas