Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Lifestyle

4 Zodiak Ini Sering Dihindari, Aries Dianggap paling Menakutkan

Berikut empat zodiak yang sering dianggap mengintimidasi dan dihindari orang lain.

Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in 4 Zodiak Ini Sering Dihindari, Aries Dianggap paling Menakutkan
Whats-Your-Sign.com
Ilustrasi - 4 Zodiak Ini Sering Dihindari, Aries Dianggap Paling Menakutkan 

Namun bagi orang lain, kepercayaan diri Leo mungkin jadi mengintimidasi.

Kepercayaan diri yang tinggi Leo membuat orang sekitarnya akan takut dan justru menghindari mereka.

Jika ada seseorang yang berniat mendekati Leo, kamu harus berusaha tunjukkan sisi kepribadian Leo yang cerah dan ramah.

Agar intimidasi dari orang lain tidak berlangsung lama.

3. Scorpio

Scorpio
Scorpio ()

Scorpio memang lebih suka dengan dunia mereka sendiri.

Scorpio menyebut bahwa privasi adalah hal utama.

Berita Rekomendasi

Hal ini membuat Scorpio terlihat menakutkan jika ada orang yang membahas tentang privasi mereka.

Scorpio juga memiliki dinding besar yang sulit dimasuki siapa pun.

Namun jika ada orang yang berhasil meruntuhkan dinding tersebut, Scorpio harus membuka hati dan membuat orang lain tau kamu lebih dalam.

Baca: 5 Zodiak Ini Diprediksi Akan Alami Perubahan Besar di Tahun 2019, Apa Kamu Termasuk?

4. Capricorn

Capricorn
Capricorn ()

Capricorn juga termasuk zodiak yang sering dihindari orang banyak.

Karena sikap Capricorn yang pekerja keras, membuat Capricorn sedikit ditakuti oleh kerabat.

Sikap Capricorn yang ambisius, bertekad kuat, dan disiplin ini cenderung menakutkan.

Ingatlah, jika dalam hidup bukan hanya masalah pekerjaan, tapi semua orang berhak beristirahat dan bersenang-senang sejenak. (*)

Baca: Ramalan Zodiak Besok Kamis 10 Januari 2019: Cancer dapat Kejutan, Virgo Jangan Mudah Sakit Hati

(Tribunnews.com/ Siti Nurjannah Wulandari)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas