4 Fakta Terbaru Kasus Vanessa Angel, Kekasih VA Pamer Lagu & Sikap Kapolda Jatim soal Penangguhan
4 Fakta Terbaru Kasus Vanessa Angel, Kekasih VA Pamer Lagu & Sikap Kapolda Jatim Soal Penangguhan, Simak ulasan lengkapnya berikut ini
Penulis: Umar Agus W
Editor: Siti Nurjannah Wulandari
4 Fakta Terbaru Kasus Vanessa Angel, Kekasih VA Pamer Lagu & Sikap Kapolda Jatim Soal Penangguhan
TRIBUNNEWS.COM - Kasus Prostitusi Online yang menjerat artis Vanesa Angel nampaknya kini terus memasuki babak baru.
Pasalnya usai kondisi Vanessa yang sempat turun tersebut Vanessa pun resmi untuk mengajukan penangguhan penahanan.
Disisi lain kini Vanessa juga telah di tahan di Polda.
Terkait hal ini pun kekasih Vanessa juga memamerkan lagu karya Vanessa Angel.
Baca: Sering Digosipkan Sudah Menikahi Hilda, Billy Syahputra Keceplosan Sebut Suami Istri
Berikut ini 4 Fakta Terbaru kasus Prostitusi yang menjerat Vanessa Angel yang sudah Tribunnews rangkum dari berbagai sumber:
1. Vanessa Angel Resmi Ajukan Penangguhan Penahanan
Penangguhan penahanan terhadap artis Vanessa Angel tersangka kasus prostitusi online telah dilakukan tim kuasa hukumnya.
Pihak artis peran Vanessa Angel (27) resmi mengajukan permohonan penangguhan penahanan kepada pihak penyidik Polda Jawa Timur.
"Kami sudah mengajukan permohonan penangguhan penahanan. Ya, tinggal dari pihak kepolisian dan penyidik saja seperti apa," ujar kuasa hukum Vanessa, Milano Lubis, ketika diwawancara per telepon oleh para wartawan saat mengutip dari Kompas.com pada Minggu (3/2/2019).
Baca: Belum Menjenguk Vanessa Angel, Sang Ayah Hanya Kirimkan Doa Terbaik untuk Putrinya
Pihaknya pun berharap agar permohonan penangguhan penahanan ini diterima oleh pihak penyidik
mengingat selama ini Vanessa selalu kooperatif saat menjalani pemeriksaan.
"Kalau kita pengennya dia ditangguhkan. Tetap proses hukum kami jalan, kan selama ini Vanessa kan kooperatif," ucap Milano lagi.
2. Sikap Polda Jawa Timur
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.