Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Superskor

Jadwal Liga Italia Pekan 26: Napoli vs Juventus, Lazio vs Roma Hingga Ronaldo jadi Top Score

Jadwal Liga Italia Pekan 26: Napoli vs Juventus, Lazio vs Roma Hingga Ronaldo jadi Top Score, Hingga simak tim lainnya seperti Inter, Parma & Milan

Penulis: Umar Agus W
Editor: Daryono
zoom-in Jadwal Liga Italia Pekan 26: Napoli vs Juventus, Lazio vs Roma Hingga Ronaldo jadi Top Score
net/google
Napoli Vs Juventus 

Jadwal Liga Italia Pekan 26: Napoli vs Juventus, Lazio vs Roma

TRIBUNNEWS.COM - Simak jadwal lengkap Liga Italia Serie A hingga pekan ke 26 ini.

Ada banyak tim-tim yang akan berlaga, duel Big Match yang paling ditunggu yakni ketika Napoli Vs Juventus Hingga Lazio Vs Roma.

Laga Napoli Vs Juventus akan di gelar pada Senin (4/3/2019) pukul 02.30 WIB.

Laga Napoli vs Juventus juga bertempat di markas besar Napoli yakni San Paolo Stadium.

Baca: Manchester United dan David de Gea Belum Sepakati Kontrak Baru

Tak hanya laga tersebut, Laga Lazio vs Roma juga patut untuk anda saksikan.

Untuk Laga Lazio vs Roma akan dihelat pada Minggu (3/3/2019) pukul 02.30 WIB.

Berita Rekomendasi

(jadwal lengkap akan disajikan di akhir berita)

Skuat Napoli kini akan menantang kehebatan dari Juventus.

Juventus yang memiliki rekor belum pernah terkalahkan oleh siapapun di Serie A italia hingga pekan ke 25 ini.

Skuat Juventus kokoh di pemuncak klasemen sementara Liga Italia dengan total 69 poin.

Dari total 25 laga yang sudah dilakoni skuat Si Nyonya Tua mampu mencatatkan 22 hasil pertandingan dengan kemenangan.

Sementara 3 pertandingan Juventus berakhir dengan rekor Seri.

Baca: PSS Sleman Belum Sodorkan Kontrak Kepada Brian Ferreira dan Alfonso de la Cruz Makanya Mogok Latihan

Hasil ini tentu tak lepas oleh permainan gemilang sang mega Bintang yakni Crsitiano Ronaldo.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Napoli
13
9
2
2
20
9
11
29
2
Atalanta
13
9
1
3
34
16
18
28
3
Inter Milan
13
8
4
1
31
14
17
28
4
Fiorentina
13
8
4
1
27
10
17
28
5
Lazio
13
9
1
3
28
14
14
28
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas