Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Ternyata Tyas Mirasih Kalah Mulus dari Calon Suami, Mau Buktinya?

Bukannya fokus pada cincin yang diunggah Tyas, netizen malah fokus pada tangan Raiden yang bersih dan putih.

Editor: Anita K Wardhani
zoom-in Ternyata Tyas Mirasih Kalah Mulus dari Calon Suami, Mau Buktinya?
Instagram @tyasmirasih
Tyas Mirasih 

TRIBUNNEWS.COM - Masih dalam suasana bahagia setelah selesai melangsungkan pesta lamaran pada hari Minggu (19/3/2017) lalu, Tyas Mirasih mengunggah beberapa foto.

Pada hari Senin (20/3/2017) kemarin, Tyas unggah beberapa foto dengan tema hari lamarannya.

Satu foto yang diunggah Tyas Mirasih memperlihatkan cincin tunangan dengan Raiden Soedjono.

Alih-alih menampakkan wajah kedua pasangan ini, foto yang diunggahnya hanya fokus dengan cincin yang tersemat di jari manis kiri mereka.

Tangan kiri Raiden mendekap tubuh Tyas, sementara tangan Tyas ada di atas punggung tangan sang calon suami.

Wanita cantik yang sebentar lagi menjadi istri drummer band Roxx ini menambahkan keterangan dalam fotonya, "The smallest handcuffs in the world (emoji)."

Bukannya fokus pada cincin yang diunggah Tyas, netizen malah fokus pada tangan Raiden yang bersih dan putih.

mirasih mulus
Berita Rekomendasi

Begini reaksi netizen setelah Tyas unggah foto jari manis mereka.

@novianggraini_mpi: "Salfok sama jari2 calonnya,, imut banget, bersih lagi,,kalah aq yg perempuan k @tyasmirasih ...sukses ya maniss."

@nengnong_nenggeulis: "Jari calon nya bersih banget."

@dianartarini: "Jari nya bgs bgt... gak kalah sm @tyasmirasih."

@mpizo1: "Meuni bagus jari2 si masnya (emoji) wah kalah nih sy yg cwe jg..slamat ya cantikk @tyasmirasih sakinah mawaddah warohmah (emoji)."

@fitridwiahmad: "Ya allah ka @tyasmirasih tangan suaminya bisa gemesin gtu yakss ,,muoloss tenann ..Heeee."

@tikatiki99: "Jari tangan si calon suami manis banget (emoji) @tyasmirasih."

Halaman
123
Sumber: TribunWow.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas