Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Sarat Kejanggalan, Inilah Kicauan-kicauan Terakhir Bos Playboy Sebelum Meninggal

Ketika media menyoroti kehidupan seks nan glamor Hefner, cuitan terakhir itu malah memperlihatkan

Penulis: Rendy Sadikin
zoom-in Sarat Kejanggalan, Inilah Kicauan-kicauan Terakhir Bos Playboy Sebelum Meninggal
foxnews
Hugh Hefner | foxnews 

My thoughts are with everyone affected by Hurricanes Harvey & Irma, both the victims and the first responders ...

(Pikiran saya ada pada semua orang yang terkena dampak Badai Harvey & Irma, korban dan penanggap pertama ... -- RED)

Janji Hefner

Pendiri majalah Playboy Hugh Hefner, ternyata tak pantang menyerah mengenai urusan ranjang.

Lelaki yang kini menginjak usia 81 tahun, mengaku masih maksimal dalam urusan ranjang.

Bahkan, ia sesumbar bahwa dirinya akan selalu siap siaga melayani tiga kekasihnya di atas ranjang, meski pun usianya mulai merayap senja.

Dengan gagah perkasa, Hefner berujar begini: “Saya akan terus bercinta sampai usia 100 tahun nanti. Saya punya tiga kekasih, televisi dan majalah khusus pria yang sangat popular," katanya bangga.

Berita Rekomendasi

Tiga hal itu lah, sepertinya yang memberi dorongan Henfner untuk terus bersemangat dalam urusan ranjang.

Pria kelahiran Chicago, Illinois 9 April 1926 itu, saat ini tinggal di sebuah rumah mewah the Playboy bersama tiga kekasihnya Holly Madison, Kendra Wilkinson dan Bridget Marquardt.

Baca: Hugh Hefner Meninggal: Ini Alasan Ilmiah Kelinci Menjadi Simbol Playboy

Baca: Sebanyak 30 Ribu Sapi Berada di Radius Berbahaya Gunung Agung

Tapi, dari tiga perempuan tersebut, pemilik nama lengkap Hugh Marston Hefner itu, menyatakan hanya Holly lah yang kepikiran untuk ia nikahi.

“Saya selalu memikirkan Holly dan saya tentunya ingin menjalin hubungan yang serius secara monogami," ujarnya.

“Apakah Kendra dan Bridget tahu hal itu? Tentu saja, mereka paham dengan hal itu."

Halaman
1234
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas