Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Polemik Asal Muasal Bayaran Selangit Pengacara Jennifer Dunn yang Mahal Mulai Terkuak?

Proses hukum yang harus dijalani Jennifer Dunn tentu saja tidak lepas juga dari biaya mahal untuk menyewa Pieter.

Editor: Bobby Wiratama
zoom-in Polemik Asal Muasal Bayaran Selangit Pengacara Jennifer Dunn yang Mahal Mulai Terkuak?
Warta Kota/Arie Puji Waluyo
Jennifer Dunn usai menjalani tes laboratorium sekitar pukul 13.00 WIB, Rabu (3/1). 

(Tribunjatim.com/Ignatia Andra Xaverya)

TRIBUNNEWS.COM - Nama Jennifer Dunn masih hangat dibicarakan terkait kisah 'pelakor'nya.

Seperti diketahui bersama, Jennifer Dunn diduga kuat menjadi penghancur rumah tangga sebuah keluarga.

Pengusaha Faisal Harris adalah sosok yang diduga kuat menjadi korbannya.

Insiden pelabrakan yang dilakukan anak Faisal dan Sarita jadi awal mula sosok Jennifer dikenal publik.

Sejak isu pelabrakan itu, namanya begitu fenomenal dan dikenal sebagai seorang 'pelakor'

Belakangan, namanya kembali mencuri perhatian publik karena kasus lain yang menimpanya.

Berita Rekomendasi

Untuk kali ketiga, Jennifer Dunn tertangkap menggunakan obat-obatan terlarang.

Sekarang ini, Jennifer sudah mendekam di penjara dan sedang melewati masa sidang untuk penjatuhan hukuman.

Jennifer Dunn selama berjalannya kasus ini didampingi oleh seorang kuasa hukum bernama Pieter Ell.

Sosoknya cukup sering mengabarkan kepada awak media tentang kondisi terkini wanita berusia 25 tahun itu.

Pieter Ell sebagai kuasa hukumnya sering membeberkan apa yang sekarang sedang dijalani Jedun.


Proses hukum yang harus ia jalani tentu saja tidak lepas juga dari biaya mahal untuk menyewa Pieter.

Ternyata, biaya menyewa Pieter Ell akhirnya bocor juga lewat sebuah wawancara.

Halaman Selengkapnya >

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas