Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Lahir dan Besar di Jakarta, Caesar Hito Justru Baru Pertama Kali ke Monas!

artis peran Immanuel Caesar Hito baru-baru ini mengungkapkan bahwa dirinya baru pertama kali pergi ke Monumen Nasional (Monas).

Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Lahir dan Besar di Jakarta, Caesar Hito Justru Baru Pertama Kali ke Monas!
Instagram
Immanuel Caesar Hito dan Felicya Angelista. 

TRIBUNNEWS.COM - Artis peran Immanuel Caesar Hito baru-baru ini mengungkapkan bahwa dirinya baru pertama kali pergi ke Monumen Nasional (Monas).

Ya, meski lahir dan tinggal di Jakarta rupanya Hito tak pernah sekalipun berkunjung ke Monas.

 Rayakan Idul Fitri di London, El Rumi Justru Merasa seperti Lebaran di Indonesia

Lewat akun Instagramnya, Jumat (15/6/2018) Hito membagikan fotonya yang tengah berkunjung ke Monas bersama sang kekasih, Felicya Angelista.

Lewat captionnya, Hito menuliskan bahwa tur ke Monas kali ini dipandu oleh sang kekasih yang telah beberapa kali ke Monas.

 Pakai Tema Memancing untuk Foto Lebaran, Vidi Aldiano: Semoga Tahun Ini Saya Bisa Mancing Jodoh

BACA SELENGKAPNYA >>>

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunWow.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas