Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Usai Menikah, Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara Tak Menunda Momongan

Walau tidak memikirkan bulan madu, pasangan Dimas Anggara dan Nadine justru tidak ingin menunda memiliki anak.

Editor: Aji Bramastra
zoom-in Usai Menikah, Nadine Chandrawinata dan Dimas Anggara Tak Menunda Momongan
Tribunnews.com/ Bayu Indra Permana
Dimas Anggara dan Nadine Chandrawinata saat ditemui di kawasan Sunda Kelapa, Jakarta Utara, Minggu (15/7/2018) 

TRIBUNNEWS.COM - Usai melangsungkan pernikahan beberapa waktu lalu, Nadine Candrawinata dan Dimas Anggara belum mempersiapkan bulan madunya.

Tidak seperti pasangan pengantin baru lainnya yang selalu mempersiapkan bulan madu setelah menikah.

Dimas Anggara mengatakan, ia dan Nadine belum memikirkan kapan mereka melangsungkan bulan madu dan belum memiliki tujuan.

"Jadi bulan madunya masih nantilah, belum-belum dipikirin. Belum tahu juga, kami belum menentukan dan belum memikirkan itu,"

"Masih santai saja dulu kami sekarang ini," kata Dimas Anggara saat ditemui tim Grid.ID di kawasan Sunda Kelapa, Jakarta Utara pada Minggu (15/7/2018).

Walaupun begitu, ternyata pasangan ini justru tidak ingin menunda memiliki anak.

Lanjut ke Halaman Berikutnya

Berita Rekomendasi
Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas