5 Fakta Nadia Purwoko yang Harumkan Nama Indonesia Sebagai Juara ke-3 Miss Grand International 2018
Simak 5 fakta menarik Nadia Purwoko, Wakil Indonesia yang Sukses Raih Juara ke-3 di Ajang Miss Grand International 2018.
Penulis: Grid Network
TRIBUNNEWS.COM - Nadia Purwoko menjadi wakil Indonesia di ajang kecantikan ternama dunia, Miss Grand International 2018 setelah memenangkan kontes Miss Grand Indonesia pada 21 Juli 2018.
Mewakili Indonesia, Nadia Purwoko berkompetisi dengan banyak wanita cantik dari seluruh penjuru dunia di ajang Miss Grand International 2018yang diadakan pada Kamis (25/10/2018) di Yangon, Myanmar.
Dalam ajang Miss Grand International 2018 tersebut, Nadia Purwokoberhasil mengharumkan nama Indonesia dengan menjadi juara ke-3.
Meraih juara ke-3 di kontes kecantikan kenamaan dunia, Miss Grand International, merupakan prestasi yang patut dibanggakan.
Mengutip Tribunwow, Nadia Purwoko juga membuat juri terkagum-kagum atas pidato yang disampaikannya.
Berikut 5 fakta Nadia Purwoko yang berhasil harumkan nama bangsa di kontes kecantikan Miss Grand International.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.