Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Sering Dikira Kembar dengan sang Adik, Simak 5 Fakta Kakak Kandung Nissa Sabyan, Iin Fadillah

Berikut 5 fakta Iin Fadillah, kakak kandung Nissa Sabyan yang jarang tersorot, saking miripnya bahkan sering dikira kembar.

Penulis: Grid Network
zoom-in Sering Dikira Kembar dengan sang Adik, Simak 5 Fakta Kakak Kandung Nissa Sabyan, Iin Fadillah
Instagram.com/iin_fadillah
5 fakta Iin Fadillah, kakak kandung Nissa Sabyan yang sering dikira kembar 

TRIBUNNEWS.COM - Nama Nissa Sabyan kini menjelma menjadi salah satu selebriti muda yang digandrungi pecinta musik.

Bersama grup musik Sabyan Gambus, Nissa Sabyan sukses mencuri perhatian masyarakat berkat suara dan parasnya yang cantik.

Rupanya, Nissa Sabyan memiliki seorang kakak yang tak kalah cantik dari dirinya yang bernama Iin Fadillah. Iin Fadillah kakak Nissa Sabyan ini bahkan sering dikira kembar.

Nissa Sabyan sendiri bernama asli Khoirunnisa, ia adalah gadis kelahiran Lumajang, 19 tahun lalu.

Nissa merupakan penyanyi gambus yang tergabung dalam grup musik Sabyan sebagai vokalis.

Nissa dikenal publik karena sering menyanyikan ulang (cover) lagu-lagu bernuansa islami ataupun salawat nabi.

Halaman Selanjutnya

Berita Rekomendasi
Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas