Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Punya Tato Wajah Melaney Ricardo di Lengannya, Tyson: Satu untuk Selamanya

Tyson menunjukkan rasa cintanya pada istri dengan tato bergambar wajah Melaney Ricardo.

Editor: Wulan Kurnia Putri
zoom-in Punya Tato Wajah Melaney Ricardo di Lengannya, Tyson: Satu untuk Selamanya
Instagram.com/melaney_ricardo
Melaney Ricardo sebut menikah dengan bule tak selalu menyenangkan 

TRIBUNNEWS.COM - Rumah tangga artis Melaney Ricardo dan suaminya Tyson James Lynch memang jauh dari gosip miring.

Menikahi bule Australia, Melaney dan suaminya hampir tak pernah menunjukkan permasalahan berat dalam rumah tangga mereka.

Telah menempuh bahtera rumah tangga selama 8 tahun, Melaney dan Tyson pun tak jarang menunjukkan kemesraan mereka.

Bahkan dalam acara Hotman Paris Show yang tayang Kamis (9/1/2019) malam, Tyson menunjukkan rasa cintanya pada istri dengan tato bergambar wajah Melaney Ricardo.

 Ditanya Hotman Paris Alasan Datang ke Indonesia, Tyson Lynch Langsung Genggam Tangan Melaney Ricardo

Bahkan ia juga berani bertaruh Lamborghini dengan Hotman Paris untuk membuktikan kesetiaannya.

Dalam acara ini, Melaney sebagai co-host Hotman Paris Show menanyakannya soal kekhawatiran Tyson akan rumah tangganya.

"Banyak orang Indonesia menikah dengan bule lalu mereka akhirnya bercerai. Kamu mendengar seperti itu ada perasaan khawatir gak?" tanya Melaney.

Berita Rekomendasi

"Gak khawatir karena kita punya Tuhan yang pertama," ucap Tyson.

Mendengar pernyataan Tyson tersebut, Hotman langsung menyelanya.

"Hey kamu jangan pura-pura, aku tak percaya kamu tidak tertarik dengan wanita Indonesia (yang lain)," sahut Hotman Paris.

 Alasan Aura Kasih Gelar Nikah Siri di Bangkok dan Lakukan Ijab Kabul Kembali di Jakarta

BACA SELENGKAPNYA >>>>>>>>>>

Sumber: TribunWow.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas