Tunggu 3.0 detik untuk membaca artikel
Aplikasi Tribun
Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Seleb
LIVE ●
tag populer

Syifa Hadju Keluar dari Zona Nyaman

Syifa Hadju selama ini dikenal sebagai bintang sinetron. Ia juga sangat menikmati aktivitasnya tersebut.

zoom-in Syifa Hadju Keluar dari Zona Nyaman
Tribunnews.com/Nurul Hanna
Syifa Hadju ditemui di acara pencatatan saham perdana PT MD Pictures Tbk, di Bursa Efek Indonesia (BEI), SCBD, Jakarta Selatan, Selasa (7/8/2018). 

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Bayu Indra Permana

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Syifa Hadju selama ini dikenal sebagai bintang sinetron. Ia juga sangat menikmati aktivitasnya tersebut.

Namun, ia tak mau terjebak dalam zona nyaman. Ia butuh tantangan baru di layar lebar.

"Aku mau film dulu tahun ini, insha Allah. Mungkin ada FTV cuma untuk sinetrong enggak dulu," kata Syifa Hadju di kawasan Palmerah, Jakarta Pusat, Selasa (29/1/2019).

Baca: Syifa Hadju Merasa Jadi Pendiam dan Rapuh

"Kayak lebih mau pengalaman baru sih. Aku 1,5 tahun sudah main sinetron, jadi mau sesuatu yang baru aja. Pengin keluar dari comfort zone aku aja," terangnya.

Di awal tahun ini, Syifa sudah akan merilis sebuah film drama remaja berjudul The Way I Love You. Selain itu, di tahun yang sama juga sudah ada beberapa proyek film yang bakal dibintanginya.(*)

Rekomendasi Untuk Anda
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Atas