Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Anang Hermansyah Buka Suara Soal RUU Permusikan yang Dikritik Oleh 7 Musisi

Menanggapi RUU Permusikan dikritik oleh berbagai macam pihak, Anang Hermansyah selaku anggota Komisi X DPR RI jelaskan kronologi RUU tersebut.

Penulis: Grid Network
zoom-in Anang Hermansyah Buka Suara Soal RUU Permusikan yang Dikritik Oleh 7 Musisi
dpr.go.id
Anang Hermansyah Buka Suara Soal RUU Permusikan yang Dikritik Oleh 7 Musisi 

TRIBUNNEWS.COM - RUU Permusikan dikritik banyak musisi di Indonesia, Anang Hermansyah selaku anggota Komisi X DPR RI jelaskan kronologi perancangan aturan tersebut.

Anang Hermansyah jelaskan kronologi perancangan pembuatan aturan tersebut setelah RUU Permusikan dikritik atas beberapa materinya yang dianggap kurang tepat.

Dalam penjelasannya terkait kronologi perancangan aturan tersebut, Anang Hermansyah mengaku senang RUU Permusikan dikritik banyak pihak karena dianggap sebagai kepedulian.

Dikutip dari Tribun Style pada Kamis (31/1/2019), para musisi Indonesia menanggapi RUU tersebut.

Mereka menganggap adanya kejanggalan dalam RUU Permusikan.

Adanya materi yang dianggap sebagai 'pasal karet' akan berpotensi membatasi kreatifitas para musisi.

Dalam Twitnya, Iwan Fals nampak mempertanyakan salah satu butir materi di RUU tersebut.

Berita Rekomendasi

Lanjut ke halaman berikutnya

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas