Ani Yudhoyono Wafat, Berikut Sejumlah Ungkapkan Bela Sungkawa dari Artis dan Tokoh Politisi
Ani Yudhoyono Wafat, Berikut Sejumlah Ungkapkan Bela Sungkawa dari Artis dan Tokoh Politisi
Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Pravitri Retno W
Ani Yudhoyono Wafat, Berikut Sejumlah Ungkapkan Bela Sungkawa dari Artis dan Tokoh Politisi
TRIBUNNEWS.COM- Berita duka, Istri Presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY), Kristiani Herawati atau Ani Yudhoyono menghembuskan napas terakhir pada, Sabtu (1/6/2019).
Sebelum meninggal dunia, Ani Yudhoyono sempat mengalami kritis hingga harus dirawat di ruang ICU di Nastional University Hospital (NUH) Singapura.
Berdasarkan keterangan dokter kepresidenan, dr. Terawan Agus, Ibu Ani Yudhoyono meninggal dunia pada pukul 11.50 waktu Singapura.
Dr. Terawan terus mendampingi keluarga dan jenazah di Singapura.
Baca: Cucu Ani Yudhoyono Tulis Doa dan Ucapan Terima Kasih untuk sang Nenek : I Will Miss You Forever
Ani Yudhoyono mengalami kanker kurang lebih selama 4 bulan.
Ia divonis mengidap kanker darah sejak Februari 2019.
Kondisinya sempat membaik, namun menurun sejak Rabu, 29 Mei 2019.
Ani Yudhoyono atau Kristiani Herrawati lahir pada 6 Juli 1952.
Sejumlah penghargaan diraih, sejumlah karya pun sempat dirilis.
Kepergian Ani Yudhoyono meninggalkan duka yang mendalam bagi banyak orang.
Termasuk para politisi dan selebriti Tanah Air, dari Ridwan Kamil hingga Bunga Citra Lestari.
Berikut ini deretan ungkapan bela sungkawa politis dan tokoh tanah air atas kepergian Ani Yudhoyono pada Sabtu (1/6/2019).
Baca: Perjalanan Ani Yudhoyono Melawan Kanker Terekam Melalui Rangkaian Foto-Foto Ini
Baca: Mendengar Kabar Ani Yudhoyono Meninggal Dunia, Elit DPD Partai Demokrat Jatim Bertolak ke Jakarta
1. Ridwan Kamil
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.