Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
DOWNLOAD
Tribun Seleb

Diterbangkan Malam Ini, Jenazah Ani Yudhoyono Akan Dimakamkan di Dekat Liang Lahat Ainun Habibie

Makam Ani Yudhoyono tersebut berada tepat di depan makam Hasri Ainun Habibie, istri presiden ke-3 RI BJ Habibie.

Penulis: Grid Network
zoom-in Diterbangkan Malam Ini, Jenazah Ani Yudhoyono Akan Dimakamkan di Dekat Liang Lahat Ainun Habibie
Instagram/aniyudhoyono
Makam Ani Yudhoyono tersebut berada tepat di depan makam Hasri Ainun Habibie, istri presiden ke-3 RI BJ Habibie. 

TRIBUNNEWS.COM - Kepergian Ani Yudhoyono untuk selama-selamanya masih menyisakan banyak cerita.

Kristiani Herrawati atau yang dikenal dengan Ani Yudhyono tutup usia pada Sabtu (1/6/2019) di usia 67 tahun.

Ani Yudhoyono meninggal dunia di National University Hospital, Singapura, pukul 11.50 waktu bagian Singapura.

Jenazah Ani Yudhoyono pun akan diterbangkan langsung dari Singapura menggunakan pesawat Herculas malam ini.

Rencananya, istri presiden ke-6 RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) itu akan dimakamkan esok hari di Taman Makam Pahlawan.

Menariknya makam Ani Yudhoyono tersebut berada tepat di depan makam Hasri Ainun Habibie, istri presiden ke-3 RI BJ Habibie.

Ani Yudhoyono diketahui akan dimakamkan di blok M 129, Taman Makan Pahalawan, Kali Bata, Jakarta Selatan.

Berita Rekomendasi

Halaman Selanjutnya

Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Klik Di Sini!
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
×

Ads you may like.

© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas