Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Kakak Dhawiya Zaida Keluhkan Sang Adik Tak Pernah Tanyakan Kabarnya

Perseteruan antara keluarga Elvy Sukaesih dengan salah satu anaknya, Wirdha Sylvina, ternyata masih terus berlangsung.

Penulis: Grid Network
zoom-in Kakak Dhawiya Zaida Keluhkan Sang Adik Tak Pernah Tanyakan Kabarnya
TRIBUNNEWS/HERUDIN
Dhawiya Zaida bersama suami Muhammad berbicara kepada wartawan saat konferensi pers usai akad nikah di Jakarta, Jumat (29/3/2019). Dhawiya Zayida yang masih menjalani rehabilitasi penyalahgunaan narkotika, resmi menjadi istri Muhammad yang juga masih menjalani rehabilitasi. TRIBUNNEWS/HERUDIN 

TRIBUNNEWS.COM - Tak hanya sedih karena berkonflik dengan Elvy Sukaesih, Wirdha Sylvina juga mengaku sedih sebab keluarga besarnya yang lain seperti adiknya Dhawiya Zaida tak pernah sekalipun menanyakan kabarnya.

"Dhawiya? Nggak ada Dhawiya. Huft (hembuskan nafas berat) dia gak pernah kontak saya nggak chatting segala macam," ujar Wirdha Sylvina saat ditemui Grid.ID di kawasan Tendean, Jakarta Selatan, Rabu (12/6/2019).

Meski begitu, Wirdha Sylvina mengatakan tak mempermasalahkan hal tersebut.

Ia lebih memikih fokus untuk berusaha agar dimaafkan oleh sang umi, Elvy Sukaesih.

"Dan saya nggak pernah menunggu. Yang penting umi. Karena memang itu yang saya harapin," lanjutnya.

Jika hubungannya dengan Elvy Sukaesih sudah membaik, Wirdha Sylvina meyakini hubungan dengan saudaranya yang lain juga akan ikut membaik

HALAMAN SELANJUTNYA

Berita Rekomendasi
Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas