Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Titi Kamal Ceritakan Pengalaman Jadi Perias Jenazah yang Misterius dan Dingin

Titi Kamal mendapat kesempatan pertama kali menajajl film horor. Titi berakting menjadi seorang perias jenazah yang kaku dan misterius.

Penulis: Grid Network
zoom-in Titi Kamal Ceritakan Pengalaman Jadi Perias Jenazah yang Misterius dan Dingin
TRIBUN/FITRI WULANDARI
Aktris Titi Kamal berbincang saat berkunjung ke markas Tribunnews.com di Palmerah, Jakarta, Sealsa (27/11/2018). Titi Kamal mengunjungi markas Tribunnews.com untuk mempromosikan film barunya berjudul Sesuai Aplikasi. TRIBUNNEWS/FITRI WULANDARI 

TRIBUNNEWS.COM - Malang melintang di perfilman Tanah Air, Titi Kamal sukses membintangi begitu banyak judul film drama dan komedi.

Setelah banyaknya judul film drama dan komedi yang dibintangi Titi Kamal, akhirnya istri dari Christian Sugiono itu memutuskan bermain di genre horor berjudul 'Makmum'.

'Makmum' merupakan film horor yang diadaptasi dari film pendek karya Riza Pahlevi yang sebelumnya populer di YouTube.

Beradu akting dengan Ali Syakieb, Tissa Biani dan sederet pemain lain, Titi Kamal akan memerankan karakter Rini.

Diceritakan Titi saat ditemui Grid.ID usai peluncuran trailer 'Makmum' di Metropole XXI, Menteng, Jakarta Pusat, Senin (15/7/2019), Rini merupakan orang yang kerap berurusan dengan mayat.

"Rini itu lebih banyak bersentuhan dengan mayat karena misalnya ada luka atau segala macam kita jahit, kita benerenin, ya sehari-harinya seperti itu," kata Titi.

HALAMAN SELANJUTNYA

Berita Rekomendasi
Sumber: Grid.ID
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas