Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Seleb

Arswendo Atmowiloto Meninggal Dunia, dari Iwan Fals hingga Zara JKT48 Berikan Ucapan Duka

Berikut ini kumpulan ucapan duka atas kepergian Arswendo Atmowilotodi yang telah dirangkum Tribunnews.com dari berbagai sumber.

Penulis: Bunga Pradipta Pertiwi
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Arswendo Atmowiloto Meninggal Dunia, dari Iwan Fals hingga Zara JKT48 Berikan Ucapan Duka
Instagram @alun1703
Berikut ini kumpulan ucapan duka atas kepergian Arswendo Atmowilotodi yang telah dirangkum Tribunnews.com dari berbagai sumber. 

1. Gina S Noer

"Mas Wendo adalah guru. Mas Wendo adalah inspirasi.

Mas Wendo adalah idola. Mas Wendo adalah pemberi kesempatan.

Mas Wendo adalah sumber tawa. Mas Wendo adalah pengingat harta yang paling berharga adalah keluarga.

Mas Wendo adalah keluarga...

Ya, dia seperti menjadi keluarga dalam perjalanan hidup ini. ⁣Saya sungguh beruntung.

Terima kasih, Mas Wendo. ⁣

Untuk segala segala pelajarannya tentang kebaikan hati, tentang integritas dan berkarya,

tentang uang bukan segalanya, tentang indahnya mentertawakan diri sendiri, dan tentang nikmatnya bersyukur tanpa libur. ⁣

Selamat beristirahat dengan tenang, Mas Wendo.

BERITA TERKAIT

Semoga Gina selalu bikin bangga Mas Wendo. ⁣

Salam sayang selalu," tulis Gina.

Baca: Arswendo Atmowiloto Meninggal Dunia, Keluarga Ceritakan Kronologisnya

Baca: Ahok tak Ditahan, Kapolri Beberkan Perbedaan dengan Kasus Arswendo, Lia Eden hingga Jessica

2. Yandy Laurens

"Mas Wendo sudah berpulang. Pertemuan-pertemuan singkat yang membekas.

Kita yang ditinggalkannya amat diberkati dengan cerita, makna dan kehidupannya," tulis Yandy.

3. Ringgo Agus Rahman

"Selamat jalan mas, terimakasih buat semua karya2 inspiratifnya..

semoga diberikan kesabaran yg luar biasa untuk keluarga yang ditinggalkan," tulis Ringgo

Ringgo Agus
Ringgo Agus (Tangkapan Layar)

Baca: 2 Bulan Menderita Kanker Prostat, Arswendo Atmowiloto Dikabarkan Drop pada Senin Pagi

Baca: Putri Arswendo Tegaskan Kabar Arswendo Meninggal Hoaks, Saat Ini Butuh Istirahat

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Populer

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas